WhatsApp Icon

PENTASARUFAN ZAKAT PRODUKTIF BAGI MUALAF KAPANEWON RONGKOP

30/12/2022  |  Penulis: PUTRI/SBIV

Bagikan:URL telah tercopy
PENTASARUFAN ZAKAT PRODUKTIF BAGI MUALAF KAPANEWON RONGKOP

PENTASARUFAN ZAKAT PRODUKTIF BAGI MUALAF KAPANEWON RONGKOP

Jumat, 30 Desember 2022 Wakil Ketua Bidang I BAZNAS Gunungkidul, Muhammad Solihin, S.E menghadiri kegiatan “Pentasarufan Zakat Produktif bagi Mualaf “ yang diselenggarakan oleh KUA Kapanewon Rongkop. Kegiatan tersebut berlangsung di Balai Nikah KUA Kapanewon Rongkop.

Dalam kegiatan tersebut, BAZNAS Gunungkidul ikut serta memberikan bantuan yang diserahkan melalui Penyuluh Kua setempat dengan total sebesar Rp. 10.500.000. Bantuan tersebut nantinya akan di wujudkan berupa Paket Ternak yang akan diberikan kepada para mustahik sesuai dengan pengajuan dan survey kebutuhan yang telah dilakukan oleh Penytuluh.

Harapan BAZNAS Gunungkidul, dengan adanya bantuan tersebut semoga dapat menumbuhkan kemandirian mustahik. Sehingga mustahik dapat berdaya dan menjadi muzzaki atau munfiq. Bangkit Bersama BAZNAS Gunungkidul!

Bagikan:URL telah tercopy
Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat